HTML

HTML

Rabu, 13 September 2017

Presiden Resmikan Ruas Jalan Tol Jombang-Mojokerto 24,9 KM

Presiden Jokowi saat meresmikan ruas tol Jombang-Mojokerto di Jalan Tol Seksi II Jombang-Mojokerto Barat, Mojokerto, Jawa Timur, Minggu (10/9).
MOJOKERTO ,10 September 2017-Presiden Joko Widodo Minggu siang melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Jawa Timur.
Dalam kunjungan kerja kali ini, Presiden Jokowi meresmikan ruas jalan tol Jombang-Mojokerto yang meliputi ruas jalan tol Jombang-Mojokerto Barat Seksi II sepanjang 19,9 km dan Seksi III Mojokerto Barat-Mojokerto Utara sepanjang 5 km.
Kepala Negara beserta rombongan menggunakan Pesawat Kepresidenan RJ-85 melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta untuk melakukan kunjungan kali ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar



Postingan Terupdate

Uang Tunai Senilai Rp 565.339.071.925,25 Disita Kejagung Dari 9 Tersangka Koruptor Importasi Gula di Kemendag TA 2015 - 2016

JAKARTA, MHI - Tim Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM PIDSUS) telah melakukan penyitaan u...

Postingan Terkini


Pilihan Redaksi